Cara Membuat Kentang Goreng yang Enak dan Krispi, Mudah Dibuat

Berita28 Dilihat

1. Kupas kentang dan potong memanjang.

2. Cuci kentang hingga benar-benar bersih dan berulang kali sampai air bekas mencuci kentang bening. Cuci kentang di bawah air mengalir agar kebersihkan kentang lebih terjamin.

3. Setelah kentang dicuci hingga bersih, simpan kentang di dalam lemari es kira-kira selama 30 menit. Tempatkan kentang di wadah yang telah diisi air es dan garam serta lemon. Usahakan agar kentang terendam air dalam wadah.

4. Panaskan minyak dengan api besar, goreng kentang hingga berwarna kuning keemasan.

5. Agar kentang lebih renyah, Sahabat Fimela bisa meniriskan kentang yang telah digoreng hingga setengah matang lalu balurkan tepung kering di seluruh bagian kentang. Goreng kembali kentang dengan api sedang agar kentang makin renyah di luar dan lembut di dalam.

6. Segera angkat kentang goreng yang telah matang, sajikan selagi masih hangat.

Tips menggoreng kentang agar lebih renyah yang mudah bukan? Selamat mencoba tips dapur ini dan semoga bermanfaat.

Quoted From Many Source

Baca Juga  Las Vegas and Its Big, Big Ambitions

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *